Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2023

Modul 1 Dioda

Gambar
[KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Tujuan 2. Dasar Teori 3. Alat dan Bahan 4. Tugas Pendahuluan 5. Prosedur Percobaan 6. Percobaan Percobaan ... Forward Bias Reverse Bias Dioda Zener Clipper MODUL 1 KARAKTERISTIK DIODA 1. Tujuan [Kembali] 1.           Mengetahui prinsip kerja dan karakteristik dioda. 2.           Mengetahui prinsip kerja dan karakteristik dioda Zener. 3.           Mengetahui prinsip kerja dan karakteristik rangkaian clipper.  2. Dasar Teori [Kembali] Dioda adalah komponen elektronika pasif yang terdiri dari pertemuan semikonduktor jenis P dan semikonduktor jenis N ( P-N Junction ). Elektroda yang dihubungan dengan material jenis P disebut anoda dan yang dihubungkan dengan material jenis N disebut katod a. Kontruksi dan simbol dioda seperti pada gambar berikut : (a)                                                        (b) Gambar 1.1 (a) Kontruksi dioda (b) Simbol dioda   Dioda aka

Tugas Pendahuluan Modul 1 Dioda

Gambar
[KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Soal 2. Prinsip kerja 3. Video Simulasi 4. Download File   1. Soal [Kembali] 1. Apa yang dimaksud dengan dioda, beserta simbol dari dioda?      Jawab: Dioda adalah komponen elektronika aktif yang bersifat semikonduktor dan memiliki dua kutub elektroda, yaitu anoda (+) dan katoda (-) yang berfungsi sebagai penyetabil tegangan dalam sirkuit elektronik, serta sebagai penghambat arus listrik. Dalam perannya sebagai penghambat, dioda memungkinkan aliran arus listrik hanya dari anoda ke katoda, sementara menghambat arus sebaliknya. Selain itu, dioda juga berperan sebagai penyearah arus, yang artinya ia mampu mengubah arus bolak-balik (AC) menjadi arus searah (DC). Dioda terbuat dari berbagai jenis bahan semikonduktor seperti silikon dan germanium         Simbol dioda   2. Jelaskan prinsip kerja dan kurva karakteristik dari dioda!      Jawab: Prinsip Kerja Dioda Dioda disebut aktif atau ‘on’ apabila mendapat arus maju I F (forwar

Modul 2 Transistor

Gambar
[KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Tujuan 2. Dasar Teori 3. Alat dan Bahan 4. Tugas Pendahuluan 5. Prosedur Percobaan 6. Percobaan Percobaan ... Fixed Bias self Bias Voltage Divider Bias 1. Tujuan [Kembali]  Mengetahui prinsip kerja transistor.  Mengetahui prinsip kerja dan karakteristik dari rangkaian fixed bias.   Mengetahui prinsip kerja dan karakteristik dari rangkaian self bias.  Mengetahui prinsip kerja dan karakteristik dari rangkaian voltage divider bias. 2. Dasar Teori [Kembali]      Transistor adalah komponen berbahan semikonduktor yang digunakan sebagai penguat, sirkuit pemutus, penyambung arus  (switching) , stabilisasi tegangan, dan modulasi sinyal. Pada umumnya transistor memiliki 3 terminal yaitu basis (B),  emitter  (E), dan  collector  (C). Berdasarkan susunan semikonduktor yang membentuknya, transistor dibedakan menjadi dua tipe, yaitu:  Transistor NPN Transistor ini disusun oleh bahan semikonduktor tiga lapis yang terdiri d